Bahasa Indonesia
Sofitel, Phnom Penh (Bahasa Indonesia)
Sofitel Phnom Penh mengklaim dirinya sebagai hotel berbintang 5, namun pada kenyataannya, hotel ini lebih mirip seperti hotel berbintang 4. Saya tinggal di kamar junior suite selama 2 hari. Bentuk ruangannya sedikit ganjil – seperti huruf L dengan bagian yang…
Boon Tong Kee Nasi Ayam, Singapura (Bahasa Indonesia)
Boon Tong Kee adalah restoran yang didirikan di Singapura, menawarkan Nasi Ayam dan hidangan Cina di beberapa lokasi yang tersebar di seluruh pulau. Apa itu Nasi Ayam? Ayam yang dikukus atau dipanggang, dihidangkan bersama dengan nasi (lebih disukai yang dimasak…
Legoland, Johor Bahru (Bahasa Indonesia)
Saya berkunjung ke Legoland pada saat cuaca panas dan terik. Hari itu adalah hari Senin , dimana semua orang seharusnya sedang bekerja. Ha! Taman bermain itu pun menjadi sangat kosong dan luas. Taman bermain ini boleh dikatakan luas, bahkan lebih…
Kota Sanrio Hello Kitty (Sanrio Hello Kitty Town and Little Big Club), Johor Bahru (Bahasa Indonesia)
Saya bergabung dengan pariwisata Travel WTS selama 1 hari dengan harga $63 (Enam Puluh Tiga Singapore Dollar). Harga ini adalah harga untuk hari Minggu sampai dengan hari Jumat. Harga tersebut berbeda untuk hari Sabtu dan hari Libur. Yang termasuk didalam…
Klub Wartawan Asing (Foreign Correspondents’ Club), Phnom Penh (Bahasa Indonesia)
Hunian utama yang disegani disepanjang Sisowath Quay. Terdiri dari sebuah bar/ restoran dan hotel. Disegani? Sepertinya berlebihan. Dekorasinya tidak terlalu cantik juga tidak memancarkan pesona kehidupan kuno, meskipun menunjukkan pesan bersejarah. Para pegawai tidak terlalu peduli dengan Anda. Mereka berperilaku…
Pasar Rusia (Psar Toul Tom Poung), Phnom Penh (Bahasa Indonesia)
Pasar ini lebih kecil daripada Pasar Central. Anda boleh menemukan pakaian, tekstil, sutra, DVDs rompakan, dekorasi rumah, pasar basah (buah-buahan, sayur-sayuran sebagainya) makanan jajanan yang di masak. Tempat ini mengingatkan saya pada versi yang lebih kecil dari Pasar Chatuchak di…
Hotel Nine, Phnom Penh (Bahasa Indonesian)
Meskipun masih bersaudara dengan Hotel Monument, Phnom Penh, tapi tidak memiliki ciri ramahtamahnya sama sekali. Senyum pegawainya nampak angkuh. Ketika saya memanggil petugas resepsionis di malam hari, tak ada satu pegawaipun yang terpanggil untuk mengangkat telepon. Hotelnya nampak lebih manis…
myhome Restoran, Phnom Penh (Bahasa Indonesia)
21 Apr 2012 dan 22 Apr 2012 Bernuansa di dermaga Sisowath, dekat teater Chacktomuk. Sangat tenang. Terlihat seperti restoran baru. Disini terasa sangat nyaman dan menarik perhatian. Hampir tak terlihat cicak di dinding pada malam pertama saya disana. Hal ini…